Nama umum
Indonesia:Paku hata
Klasifikasi
Kingdom: Plantae (Tumbuhan)
Subkingdom: Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh)
Divisi: Pteridophyta (paku-pakuan)
Kelas: Pteridopsida
Sub Kelas: Schizaeatae
Ordo: Schizaeales
Famili: schizaeaceae
Genus: Lygodium
Spesies: Lygodium circinatum (Burm.) Sw.
Kerabat Dekat :
Kapai Besar, Paku Kawat, Paku Kembang
Area distribusi : Asia tropis dan Australia
Habitus : Herba, liana,
Deskripsi :
Batang : Bulat, licin, melingkar-lingkar, warna hijau.
Daun : Jenis
Daun : Tunggal, filotaksis : Opposita, Bentuk & Ukuran :
Palmatipartitus, p=(12-14)cm; l=(2-3)cm, Margo folii : integer, Basis
folii : obtusus, Apex folii : acuminatus, Permukaan Daun (Warna : atas
: hijau tua bawah : hijau muda, tekstur : atas : gundul (licin)
bawah : gundul, Nervatio : palminervis, Catatan tambahan : Spika
terdapat di permukaan bawah sepanjang tepi daun, satu spika terdapat ±
8 buah sporagonium yang bulat.
Getah & warna getah : ada, warna putih, Sulur : ada, membelit ke kanan, Rhizoma : ada dan bergetah.
Kegunaan
- Pemakaian secara tradisional dan cara pemakaian : Daun ditumbuk dan diberi sedikit air kemudian dioleskan ke daerah yang terluka,
- Batang dijemur dan dikeringkan untuk digunakan sebagai anyaman.
- Getah rhizome dioleskan pada daerah yang tersengat
- Pemakaian umum : obat sengatan binatang, obat luka lama (borok), anyaman.
Kegunaan dalam keadaan darurat di hutan
Tunas muda tumbuhan ini dapat digunakan untuk bahan makanan baik dimakan langsung, ditumis atau dikukus
0 komentar:
Posting Komentar